Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi

Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi - Hallo sahabat Semua Tentang Android, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Tips, Artikel Xiaomi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi
link : Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi

Baca juga


Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi

Memunculkan kalkulator dengan fungsi Sin Cos, Akar pangkat dan fitur Scientific lainnya di Ponsel Xiaomi Redmi sangatlah mudah. Dimana Tidak perlu menginstall aplikasi atau file Apk tambahan karena kita bisa membuka fungsi tombol tersebut yang pada pengaturan bawaan HP tidak ditampilkan di antarmukanya.

Mengaktifkan fungsi kalkulator Sin Cos di Xiaomi

Scientific calculator di smartphone Xiaomi seperti seri Redmi Note 7, Note 8, seri Pro dan beberapa tipe terbaru lainnya sudah memiliki tombol perhitungan matematis seperti Sin, Cos, Tan, Ln, Perpangkatan, Rad dan lain sebagainya.

Bahkan pada aplikasi kalkulator HP Xiaomi Redmi Note 7 kita bisa menemukan beberapa fitur seperti menghitung Usia, Persentase Diskon, Volume ruang, Suhu, menghitung kecepatan, kurs mata uang dan beberapa fungsi menarik lain.

Baca Juga :

Intinya semakin tinggi versi OS android dan MIUI HP xiaomi maka semakin lengkap pula fitur kalkulator yang ditawarkan. Selain tidak perlu memasang aplikasi kalkulator hitungan scientific dari pihak ketiga, kita bisa mendapat berbagai fungsi hitungan matematis lengkap lain yang jarang ditemui pada beberapa aplikasi calkulator yang ada di google play store.

Cara Menampilkan tombol Sin Cos Kalkulator HP Xiaomi


Di tutorial kali ini admin mencontohkan cara menampilkan tombol menu scientific calculator di HP Xiaomi Redmi Note 7. Untuk tipe lain hampir sama dan bisa menyesuaikan tata letak menunya saja.

1. Buka aplikasi kalkulator, biasanya letaknya di folder Alat.

2. Setelah tampilan terbuka, tekan tombol dengan ikon kotak bertumpuk dua (lihat contoh di gambar).

menu fungsi matematis kalkulator xiaomi

3. Akan muncul beberapa tombol fungsi seperti Cos Sin Tan Phi dan beberapa tombol hitungan scientis lainnya.

4. Untuk mengembalikan ke tampilan kalkulator dasar, tekan kembali ikon kotak duanya kembali.

Demikianlah cara menjalankan kalkulator matematis lengkap dengan fungsi scientific di smartphone Xiaomi REDMI Note 7 dan beberapa tipe Redmi Lainnya, semoga bermanfaat.


Demikianlah Artikel Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi

Sekianlah artikel Dari Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi dengan alamat link https://semuatentangandroi.blogspot.com/2020/01/cara-memunculkan-kalkulator-sin-cos-di.html

Post a Comment for "Cara Memunculkan Kalkulator Sin Cos di HP Xiaomi"